• SMK NEGERI 2 TEMANGGUNG
  • Be Smart And Creative !

SMK Negeri 2 Temanggung melaksanakan Gladi Bersih Ujian Sekolah Online

Dalam rangka mendukung kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa tengah tentang kondisi terkini yaitu mencegah Penyebaran COVID-19, tetapi tetap melaksanakan pembelajaran untuk siswanya, SMK Negeri 2 Temanggung akan tetap melaksanakan Ujian Sekolah kelas 12 dengan sistem Online. Siswa kelas 12 tetap berada di rumah masing-masing mengerjakan tugas dan Ujian Sekolah yang dapat diakses di http://e-learning.smkn2temanggung.sch.id 

Ujian Sekolah Online ini sesuai dengan surat edaran dari Dinas pendidikan Provinsi Jawa tengah untuk mengadakan Ujian berbasis Online. Adapun di SMKN 2 Temanggung sudah mempersiapkan Akses Internet sebesar 300Mbps dengan total maksimal internet 900 Mbps. Sedangkan Siswa hanya cukup menggunakan internet minimal 0,5Mbps / 512 Kbps sudah bisa mengakses Ujian Online ini.

Diharapkan ini menjadi awal pelaksanaan semua berbasis Online, baik Tugas Online, Pembelajaran Online, Ujian Online dan Raport Online secara transparan kepada siswa.  

Gladi bersih Ujian Sekolah SMKN 2 Temanggung dilaksanakan pada hari sabtu pukul 07.30 - 16.00 WIB dengan 2 Mapel yaitu PKN dan Bahasa Indonesia dengan durasi waktu mengerjakan 60 Menit (25 Soal / Mapel)


Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
JADWAL PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMK NEGERI 2 TEMANGGUNG 2022

Sobat Skada , berikut adalah Jadwal PPDB SMA / SMK Negeri se Jawa Tengah ya !1. Tanggal 15-28 Juni 2022 Silahkan datang ke SMKN 2 Temanggung untuk Pengajuan Akun verifikasi Berkas dan

04/06/2022 07:52 WIB - Agung Sulistyo
Video Profil - Mengenal Lebih Jauh Profil Kompetensi OTKP SMKN 2 Temanggung

OTKP atau Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran adalah Kompetensi keahlian yang mempelajari administrasi secara menyeluruh baik digunakan untuk perusahaan maupun instansi pemerintah.

22/05/2021 12:51 WIB - Agung Sulistyo
Video Profil - Mengenal Lebih Jauh Profil Kompetensi keahlian Akuntansi dan Keuangan Lembaga

Akuntansi dan Keuangan Lembaga (AKL) adalah salah satu Kompetensi Keahlian yang ada di SMK Negeri 2 Temanggung. KK AKL mempelajari tentang manajemen Keuangan baik berbasis manual dan di

22/05/2021 12:38 WIB - Agung Sulistyo
Pesan Kepala Sekolah SMKN 2 Temanggung kepada Siswa yang menempuh US Online di Rumah Masing-masing !

Anak-anakku yang saya sayangi dan saya banggakan, Marilah kita senantiasa memanjatkan rasa syukur karena limpahan rahmatNya kepada kita semua.  Kami mohon maaf kepada kal

22/03/2020 18:04 WIB - Agung Sulistyo
Pemerintah Surakarta Resmi KLB Covid-19 dan Lockdown Surakarta

Walikota Surakarta mengumumkan kondisi KLB Covid-19 setelah salah satu Pasien Positif Covid-19 Meninggal dunia di salah satu RS Surakarta. Dengan adanya pengumuman KLB (Kondisi Luar Bia

14/03/2020 09:40 WIB - Agung Sulistyo
Mengenal Dasar Aplikasi Jaringan Komputer

Setelah anda mengetahui tentang definisi protokol dalam jaringan komputer berdasarkan penjelasan di subbab sebelumnya, kini akan dijelaskan mengenai jenis - jenis protokol yang terdapat

12/03/2020 05:11 WIB - Agung Sulistyo
Mengenal Dan Karakteristik MetaRouter pada Mikrotik

RouterOS adalah sistem operasi dari router mikrotik sudah memiliki support dalam menerapkan sistem virtualisasi. Baik itu penerapan virtualisasi router maupun virtualisasi topologi

10/03/2020 18:22 WIB - Agung Sulistyo
SMK Negeri 2 Temanggung meraih Juara I di 7 Mata Lomba LKS Kabupaten

Lomba Kompetensi Siswa tingkat Kabupaten Temanggung sudah selesai dilaksanakn di beberapa tempat sesuai dengan kompetensinya. SMK Negeri 2 Temanggung menerjunkan 7 Kontingen untuk mengi

13/09/2019 15:10 WIB - Agung Sulistyo
Profil Organisasi TONTI PUSPAKRIDA

Latar Belakang Pleton Inti (Tonti) merupakan salah satu ekstrakurikuler di SMK N 2 Temanggung yang mengarah pada kegiatan baris – berbaris dan TUB (Tata Upacara Bendera). Dengan a

21/08/2019 21:56 WIB - Agung Sulistyo
Profil Organisasi ADS SMKN 2 Temanggung

Aktivis Dakwah Sekolah adalah organisasi internal yang beranggotakan siswa muslim di lingkungan SMK Negeri 2 Temanggung yang bergerak dalam bidang dakwah Islam. Organisasi ini berdiri p

21/08/2019 21:42 WIB - Agung Sulistyo